Wisata Ekstrim Bukit Kasih Kanonang

Salah satu tujuan  dari Tur Wisata Ekstrim adalah di bukit Kasih kanonang yang merupakan sebuah tempat tur wisata di manado yang menawarkan kenikmatan dalam berwisata dimana di Puncak Bukit Kasih terdapat tempat ibadah dari 5 agama yang ada di Indonesia.
Tur wisata ekstrim Bukit kasih ini terdapat di Desa Kanonang Kawangkoan Kabupaten Minahasa, untuk menuju kesana harus menempuh perjalanan sekitar 2 jam dari Kota manado atau berjarak sekitar 50km.

Anda tertarik dengan tur Wisata Ekstrim ???
Untuk Info lebih lanjut silahkan hubungi call center
085298093796 Avan
( Free konsultasi )